Info harga terbaru dari BlackBerry 9790 lengkap dengan spesifikasinya. BlackBerry 9790 ini memiliki desain yang sangat bagus dan layar yang digunakan sudah memakai TFT capacitive touchscreen 16M colours.
Memory Internal yang digunakan BlackBerry 9790 ini sebesar 8 GB storage (ROM) dan 768 MB RAM. Kamera yang dibenamkan di BlackBerry ini sebesar 5 MegaPixel dan bisa untuk merekam video. Sementara itu blackberry yang digunakan BlackBerry OS 7.0 dan CPU sebesar 1 GHz processor.
Berikut ini spesifikasi BlackBerry 9790 :
- Kamera 5 Mega Pixel
- Video Record
- Memory Internal : 8 GB storage, 768 MB RAM
- Slot MicroSD up to 32 GB
- 3G
- EDGE
- GPRS
- WLAN
- Bluethoot
- USB/Port
- Speakerphone
- Layar TFT Capacitive Touchscreeen 16M colours
- OS Blackberry OS 7.0
- CPU : 1 GHz Processor
- Browser HTML
- GPS
Harga Terbaru BlackBerry 9790 (update tanggal 6 januari 2013) Rp. 4.000.000
Source : RemajaOnline.
Post a Comment