Headlines News :
Home » , » Spesifikasi dan Harga Lenovo A6000 Plus Terbaru Bulan Ini

Spesifikasi dan Harga Lenovo A6000 Plus Terbaru Bulan Ini

Written By Unknown on Saturday, August 1, 2015 | 7:17:00 PM

PROBLOGGIT.com | Spesifikasi dan harga lenovo A6000 plus terbaru - Setelah sukses dengan smartphone lenovo A6000 yang sudah dimiliki oleh banyak pengguna di seluruh dunia kini vendor Lenovo telah mengembangkan kembali dan meluncurkan smartphone generasi kedua lenovo A6000 yang diberi nama lenovo A6000 Plus atau bisa disebut juga dengan lenovo A6000+.

Tentu sebagai generasi kedua dari lenovo A6000 smartphone ini memiliki spesifikasi yang lebih mempuni serta harga yang agak sedikit mahal jika dibandingkan dengan harga versi sebelumnya. Selain itu lenovo A6000 plus sudah dibekali RAM 2GB sehingga akan memudahkan penggunanya saat melakukan multitasking.
Spesifikasi dan Harga Lenovo A6000 Plus Terbaru Bulan ini
Oke seperti biasa sebelum kalian mengetahui spesifikasi lengkap dan harga lenovo A6000 plus terbaru saya akan memberikan ulasan mengenai smartphone ini terlebih dahulu. Berikut ini adalah kelebihan dan kekurangan lenovo A6000 plus yang sudah saya rangkum dari beberapa sumber di internet.

Kelebihan lenovo A6000 plus
Dilihat dari segi layar lenovo A6000 plus sudah dibekali dengan layar seluas 5 inc dengan resolusi layar 720 x 1280 pixels serta mampu menciptakan kerapatan layar ~294 ppi pixel density yang dapat memanjakan mata anda saat melihat gambar yang menakjubkan.

Selain itu ponsel ini juga sudah dibekali dengan teknologi layar IPS capacitive touchscreen serta mampu menciptakan hingga 16 juta warna yang akan membuat tampilan layar Lenovo A6000 Plus akan semakin tajam dan jelas. Lenovo A6000 plus juga dibekali dengan user interface dari Lenovo vibe 2.0 yang tentunya bisa anda atur sesuai personal yang anda inginkan.

Lenovo A6000 Plus memiliki perpaduan ukuran yang ideal antara dimensi 141 x 70 x 8.2 mm dengan berat body 128 gram. Selain itu ponsel ini juga hadir dengan aneka variasi warna yang dapat dipilih sesuai dengan warna yang sesuai dengan karakter penggunanya.

Kelebihan lenovo A6000 plus
  1. Layar 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
  2. Tipe IPS capacitive touchscreen, 16M colors
  3. Dual SIM yang dapat aktif secara bersamaan
  4. Jaringan 2G, jaringan 3G dan jaringan 4G
  5. Dual kamera
  6. Kamera utama 8 MP dan kamera depan 2 MP yang akan menghasilkan hasil yang jernih saat berfoto selfie
  7. Memori internal 16 GB, 2 GB RAM
  8. Memori eksternal microSD, up to 32 GB
  9. Menggunakan sistem operasi terbaru Android OS, v4.4.4 (KitKat)
  10. Chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
  11. Prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
  12. Prosesor grafik Adreno 306
Kekurangan lenovo A6000 plus 
Jika dibandingkan dengan smartphone yang sudah dibekali layar multitouch keluaran vendor lainnya seharusnya smartphone sekelas lenovo sudah memiliki pelindung layar namun disayangkan karena layar dikenakan Lenovo A6000 Plus masih belum didukung pelindung layar. Oleh karena itulah pengguna Lenovo A6000 Plus nantinya harus berhati-hati saat sedang mengoperasikan ponsel agar layarnya tidak terkena goresan.

Kekurangan lenovo A6000 plus
  1. Belum dilengkapi pelindung layar disaat ponsel sekelasnya sudah memilikinya
  2. Belum didukung fitur Java
Spesifikasi dan harga lenovo A6000 plus terbaru
NETWORKTechnologyGSM / HSPA / LTE
2G bandsGSM 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
3G bandsHSDPA 2100
4G bandsLTE band 1(2100), 3(1800), 7(2600), 20(800), 40(2300)
SpeedHSPA, LTE Cat4 150/50 Mbps
GPRSYes
EDGEYes
BODYDimensions141 x 70 x 8.2 mm (5.55 x 2.76 x 0.32 in)
Weight128 g (4.52 oz)
SIMDual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
DISPLAYTypeIPS capacitive touchscreen, 16M colors
Size5.0 inches (~69.8% screen-to-body ratio)
Resolution720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
MultitouchYes
– Lenovo Vibe 2.0
PLATFORMOSAndroid OS, v4.4.4 (KitKat)
ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410
CPUQuad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPUAdreno 306
MEMORYCard SlotmicroSD, up to 32 GB
Internal16 GB, 2 GB RAM
CAMERAPrimary8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
FeaturesGeo-tagging, touch focus, face detection
VideoYes
Secondary2 MP
AUDIOAlert typesVibration; MP3, WAV ringtones
LoudspeakerYes, dual speakers
3.5mm jackYes
– Dolby Digital Plus
COMMSWLANWi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetoothv4.0, A2DP
GPSYes, with A-GPS
RadioFM radio
USBmicroUSB v2.0
FEATURESSensorsAccelerometer, proximity
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
BrowserHTML5
JavaNo
ColorsBlack, White, Yellow, Red
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP4/H.264 player
– MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
– Photo/video editor
– Document viewer
BATTERYLi-Po 2300 mAh battery
Stand-by
Talk time
Harga lenovo A6000 plus terbaru
Harga baru : Rp1,750,000,-
Harga bekas : Belum tersedia,-

PROBLOGGIT.com : Spesifikasi dan Harga Lenovo A6000 Plus Terbaru Bulan Ini
Share this post :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Blogger
Copyright © 2016. MEDIA BLOGSPOT - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger